4. Lakukan gerakan mengangkat kaki secara bersamaan jika ingin melakukan lompatan.
5. Mulai dengan gerakan yang benar serta posisikan kedua lengan ke atas kepala dan lakukan kurang dari 45 menit.
6. Pastikan lompatan yang dilakukan tidak terlalu tinggi dari lantai.
7. Luruskan pandangan ke depan dan fokus saat melakukan lompatan.
8. Setelah selesai melakukan lompat tali, disarankan meminum air mineral.
Variasi Gerakan dalam Lompat Tali
- Basic Jump
Gerakan basic jump dilakukan dengan lompatan sambil memutar tali.
- Jack Jump
Gerakan ini sama seperti basic jump, perbedaannya hanya terletak saat membuka dan menutup kaki sambil melewati tali.
Gerakan jack jump akan membantu kita memperkuat paha bagian dalam dan luar.
Baca Juga: 5 Kesalahan yang Sering Dilakukan saat Melakukan Olahraga Lompat Tinggi, Materi PJOK Kelas XI