Apa Saja Kandungan Gizi pada Ikan Nila?

By Nabil Adlani, Jumat, 1 Desember 2023 | 17:30 WIB
Ikan nila memiliki beragam kandungan gizi. (freepik/timolina)

Ikan nilai memiliki berbagai kandungan vitamin, salah satunya vitamin B12.

Vitamin B12 yang ada dalam ikan nila bermanfaat untuk membentuk sel-sel darah merah atau eritrosit.

Selain itu, vitamin B12 juga dapat membantu metabolisme lemak, melindungi jantung, dan kerusakan saraf.

3. Asam Lemak

Lemak yang ada dalam ikan biasanya adalah asam lemak poli tak jenuh yang dikenal dengan omega-3 dan omega-6.

Dalam ikan nila terdapat gandungan asam lemak yang bermanfaat dalam menjaga kadar kolesterol di dalam tubuh.

4. Fosfor

Ikan nila termasuk jenis ikan air tawar yang mempunyai kandungan fosfor yang tinggi.

Dalam 100 gr ikan nilai mengandung sekitar 170 mg fosfor.

Manfaat kandungan fosfor dalam ikan nilai, yaitu untuk mencegah osteoporosis, mendukung pertumbuhan tulang, dan menjaga kesehatan tulang.

5. Kalium

Baca Juga: 5 Jenis Ikan dengan Kemampuan Menghasilkan Listrik