3. Bagian Rib
Rib atau iga adalah bagian potongan daging sapi yang diambil dari rusuk iga.
Daging ini memiliki tekstur yang lumayan berlemak dan cocok dijadikan olahan sup.
4. Bagian Rump
Rump atau tanjung adalah bagian potongan daging sapi yang beasal dari punggung sapi bagian belakang.
Bagian rump atau tanjung memiliki tekstur yang lunak dan cocok dimasak menjadi sate.
Baca Juga: Benarkah Minuman Berkabonasi Dapat Melunakkan Daging?
5. Bagian Chuck
Chuck atau sampil adalah bagian potongan daging sapi yang diambil dari bagian paha atas, bahu, dan punuk sapi.
Tekstur yang dimiliki potongan daging chuck kurang lunak karena memiliki kolagen yang tinggi, sehingga bagian ini sering digunakan sebagai olahan bakso, abon, sup, dan rendang.
Selain itu, ada bagian potongan daging sapi lainnya yang disebut brisket (sandung jamur), flank (samcan), sank (sengkel), top side (gandik), dan oxtail (buntut).
Nah, itulah bagian-bagian potongan daging sapi yang populer dan wajib diketahui.
Coba Jawab! |
Daging tenderloin cocok diolah untuk menu ... |
Petunjuk: Cek halaman 2. |
Tonton video ini, yuk!