Jurusan Teknologi Pangan: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitasnya

By Aldita Prafitasari, Selasa, 1 Februari 2022 | 11:30 WIB
Jurusan Teknologi Pangan berkesempatan bekerja di BPOM, Kementerian Perdagangan, dan Kementerian Perindustrian (Unsplash)

3. Pengembang Produk

Baca Juga: Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitas

4. Research and Development

5. Supply Chain Management

6. Lembaga Pemerintahan

7. Konsultan Gizi Dan Pangan

8. Enterpreneur

9. BPOM, Kementerian Perdagangan, dan Kementerian Perindustrian

Universitas dengan Jurusan Teknologi Pangan

Berikut ini adalah daftar universitas terbaik untuk Jurusan Teknologi Pangan (Terakreditasi A oleh BAN-PT) di Indonesia:

1. Universitas Sumatera Utara (USU), Medan

Baca Juga: Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitas

2. Universitas Padjajaran (UNPAD), Bandung

3. Institut Pertanian Bogor (IPB), Bogor

4. Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta

5. Universitas Brawijaya (UB), Malang

6. Universitas Hasanuddin (UNHAS), Makassar

7. Institut Teknologi Bandung (ITB), Bandung

8. Universitas Diponegoro (UNDIP), Semarang

9. Universitas Katolik Soegijapranata (UNIKA), Semarang

10. Universitas Sebelas Maret (UNS), Surakarta

Nah Adjarian, itulah dia mata kuliah, prospek kerja, dan juga daftar universitas dengan jurusan Teknologi Pangan di Indonesia, ya!