adjar.id - Jika Adjarian tertarik tentang segala yang berhubungan dengan pangan, maka jurusan ini akan sangat cocok, lo!
Jurusan yang akan kita bahas kali ini adalah jurusan Teknologi Pangan.
Di jurusan ini, kita akan mempelajari segala yang berhubungan dengan pangan.
Segala yang berhubungan dengan pangan tersebut dilihat dari fisik, biologis maupun kimiawi, lo!
Bahkan, kita juga akan mempelajari tentang pengolahan bahan dasar setelah di panen sampai bisa dikonsumsi dan dipasarkan.
Pangan atau makanan merupakan kebutuhan primer manusia, oleh sebab itu lulusan jurusan ini mempunyai prospek kerja yang luas.
Perusahaan yang bergerak di industri pangan membutuhkan lulusan jurusan Teknologi Pangan untuk melakukan research and development.
Selain itu juga bisa bekerja dibidang produksi sebagai pengawas mutu produk pangan tersebut.
Nah, supaya lebih jelas, yuk, kita simak bersama mata kuliah prospek kerja dan daftar universitas jurusan Teknologi Pangan!
Baca Juga: Jurusan Ilmu Gizi: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitasnya
Mata Kuliah Jurusan Teknologi Pangan
1. Kalkulus