Bagaimana akhir dari perlawanan tersebut? Apakah para pejuang itu bisa mencapai yang mereka cita-citakan?
Jawaban:
1. Perlawanan di Aceh
Perlawanan yang terjadi di aceh disebabkan karena adanya:
Faktor agama yang memicu perlawanan rakyat Aceh.
Saat itu, seorang ulama muda bernama Tengku Abdul Djalil menentang Jepang karena dianggap telah merusak ajaran Islam.
Rakyat Aceh juga menolak kewajiban Jepang untuk melaksanakan seikeirei yang dianggap bertentangan dengan ajaran dalam agama Islam.
Meski begitu, perlawanan di Aceh ini berakhir secara tragis sebab Abdul Djalil dan pengikutnya tertangkap oleh Pasukan Jepang.
2. Perlawanan PETA di Blitar
Perlawanan PETA yang terjadi di Blitar diawali karena adanya diskriminasi dan penderitaan.
Hal inilah yang kemudian membuat prajurit PETA memberontak akibat perilaku militer Jepang.
Baca Juga: 5 Bentuk Penjajahan Jepang di Indonesia, Materi Sejarah Kelas XI Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR