Burung elang jawa ini merupakan acuan lukisan lambang negara Indonesia, yaitu Burung Garuda.
Elang jawa ini merupakan jenis burung yang terancam punah.
Menurut jurnal Menteri Kehutanan berjudul Strategi dan Rencana Aksi Konservasi Elang Jawa menyatakan jumlah populasi elang jawa dari tahun 2013 sampai 2022 diperkirakan sekitar 200 ekor saja.
Oleh sebab itu, elang jawa masuk ke dalam hewan yang dilindungi.
Populasi elang jawa ini semakin berkurang karena dampak kegiatan manusia.
Kegiatan manusia ada yang memberikan dampak buruk tehadap populasi elang jawa dan ada juga yang berdampak baik.
"Kegiatan manusia memiliki dampak baik dan dampak buruk terhadap populasi elang jawa."
Baca Juga: Jenis-Jenis Hewan yang Terancam Punah karena Pemanasan Global
Berikut beberapa kegiatan manusia yang memeberikan dampak terhadap populasi elang jawa, di antaranya:
1. Pembangunan Pemukiman
Pembangunan pemukiman masyarakat merupakan dampak buruk bagi populasi elang jawa.
Hal ini disebabkan dengan bertambahnya pembangunan pemukiman menyebabkan hutan sebagai tempat tinggal elang jawa dan hewan lainnya akan semakin berkurang.
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR