Gerakan senam lantai tanpa menggunakan alat membutuhkan kekuatan, kecepatan, dan keseimbangan.
Berdasarkan geraknya, senam lantai tanpa alat dibagi menjadi tiga macam, yaitu lompat-lompat di tempat, berdiri dengan tangan (hand stand), dan berdiri dengan kepala (head stand).
1. Lompat-Lompat di Tempat
Cara melakukan gerakan lompat-lompat di tempat sebagai berikut.
Baca Juga: Teknik Dasar Bulu Tangkis: Memegang Raket, Servis, Pukulan, Gerakan Kaki, dan Posisi Tubuh
"Lompat-lompat di tempat diawali dengan posisi badan berdiri tegak dan tangan ditekuk ke depan."
2. Berdiri dengan Tangan (Hand Stand)
Hand stand merupakan sikap dimana posisi kaki berada di atas tangan dengan posisi lurus.
Cara melakukan gerakan berdiri dengan tangan atau hand stand sebagai berikut.
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR