2. Teh Jahe
Mungkin sebagian dari kita kurang familier dengan teh jahe, namun, selain bermacam daun dan bunga, jahe juga bisa kita jadikan teh, lo!
Khasiat kesehatan dari teh ini pun banyak dikarenakan kandungan vitamin C, magnesium, dan asam aminonya, ya.
Manfaat yang bisa kita dapatkan jika meminum teh jahe, antara lain:
Baca Juga: Sering Mengonsumsi Teh? Ini 5 Manfaat Mengonsumsi Teh bagi Kesehatan
Kita cukup memarut atau mengiris tipis-tipis jahe, lalu seduh dengan air yang mendidih.
Adjarian, juga bisa menambahkan madu dan lemon untuk menambahkan rasa manis pada teh jahe buatanmu.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR