Melakukan Latihan Melompat
Tidak hanya meningkatkan latihan lari, melakukan latihan melompat juga bisa menghindarkan kita dari risiko kram otot, lo.
Menambah latihan melompat dikenal juga dengan istilah pliometrik yang merupakan latihan untuk meningkatkan kemampuan atletik.
Baca Juga: Ternyata Kedua Lubang Hidung Memiliki Fungsi yang Berbeda, Sudah Tahu?
Selain itu, dengan melakukan latihan ini juga dipercaya bisa mencegah kelelahan otot dan kram.
Latihan pliometrik juga bisa digunakan untuk meningkatkan koordinasi otot dan saraf untuk mencegah kram serta membuat otot lebih kuat, lo.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR