6 Jenis Lari dalam Olahraga Atletik, Materi PJOK Kelas XI

By Rizky Amalia, Sabtu, 22 Juni 2024 | 13:30 WIB
Lari juga termasuk cabang olahraga atletik. (RUN 4 FFWPU)

Baca Juga: 5 Manfaat Lari Jarak Pendek bagi Pelari

Lari estafet merupakan bagian penting dalam olahraga atletik maupun olimpiade.

5. Lari Halang Rintang

Lari halang rintang adalah jenis lari yang dilakukan dengan melawati rintangan, seperti pagar, tali, atau air terjun.

O iya, dalam lari halangan rintang membutuhkan kecepatan, ketangkasan, dan daya tahan tubuh.

6. Lari Jarak Maraton

Lari jarak maraton merupakan lari dengan jarak tempuh paling jauh, mulai dari 3 kilometer sampai dengan 10 kilometer.

Nomor ini cukup populer karena jaraknya menantang bagi sebagian orang untuk menaklukannya.

Untuk melakukan lari jarak maraton, pelari harus mempersiapkan kondisi fisik dan mental yang baik.

"Ada beragam jenis lari dalam olahraga atletik, seperti lari cepat, lari jarak menengah, lari halang rintang, lari estafer, dan lari jarak maraton."

Nah, itulah informasi tentang jenis-jenis lari dalam olaharaga atletik.

Coba Jawab!
Apa saja elemen penting dalam lari?
Petunjuk: Cek di halaman 1.

Tonton video ini, yuk!