Bentuk dan Peran BUMD, Materi Ekonomi Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Jumat, 9 Juni 2023 | 15:00 WIB
BUMD merupakan badan usaha yang memiliki beragaman bentuk dan perannya sendiri bagi perekonomian. (unsplash/Rodeo Project Management Software)

4. Membuka lapangan pekerjaan sehingga mampu menyerap tenaga kerja dan bisa mengurangi pengangguran yang terjadi di daerah.

5. Memupuk dana bagi pembiayaan pembangunan daerah.

6. Melaksanakan kebijakan pemerintah daerah dalam bidang pembangunan dan ekonomi.

7. Memeratakan pembangun dan hasil-hasilnya dengan adil dan merata di daerah.

8. Membantu meningkatkan produksi daerah dan nasional.

9. Mendorong peran masyarakat dalam bidang usaha di daerah.

"Salah satu peran BUMD adalah Secara khusus meningkatkan pertumbuhan perekonomian daerah dan umumnya bagi perekonomian nasional."

Nah, bentuk dan peran BUMD yang ada di Indonesia, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa saja bentuk BUMD?
Petunjuk: Cek halaman 1 dan 2.

---

Sumber: Buku Ekonomi untuk SMA Kelas XI karya Yeni Fitriani dan Aisyah Nurjanah.