3 Jenis Rumput Laut yang Sering Diolah Menjadi Hidangan, Salah Satunya Nori

By Rahwiku Mahanani, Selasa, 4 April 2023 | 15:00 WIB
Nori adalah salah satu jenis rumput laut yang sering diolah. (freepik)

Nah, biasanya wakame digunakan dalam olahan sup, miso, atau salad. 

3. Kombu

Kombu adalah jenis rumput laut yang biasa dijadikan sebagai bahan penyedap serbaguna.

Biasanya kombu dijual dalam bentuk kering. Ada yang berupa strip lebar dan ada juga yang bentuk bubuk.

Tak jarang kombu dilarutkan untuk dashi.

Dashi adalah kaldu dasar yang biasa digunakan untuk membuat aneka hidangan khas Jepang.

Itulah beberapa jenis rumput laut yang sering diolah, Adjarian.

Coba Jawab!
Jenis rumput laut apa yang biasa digunakan untuk membungkus onigiri?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton video ini, yuk!