Hal-hal yang Harus Diperhatikan dalam Lari Jarak Menengah

By Aldita Prafitasari, Senin, 23 Januari 2023 | 14:00 WIB
Terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam lari jarak menengah, salah satunya posisi badan yang condong ke depan sekitar 10 derajat. (Unsplash)

Baca Juga: Gerakan Posisi Jongkok pada Phase 'Bersedia' dalam Lari Jarak Pendek

Sedangkan latihan intensif bertujuan untuk melatih daya tahan khusus atau anggota badan secara spesifik.

9. Lakukan latihan fartlek atau speed play.

Latihan ini dilaksanakan di alam terbuka, yang para atletnya bebas untuk berlari dengan kecepatan dan kemampuan mereka sendiri.

Pada latihan ini atlet dapat memvariasikan kecepatan tempo lari.

"Posisi badan serta ayunan tangan dan kaki termasuk hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan lari jarak menengah."

Itulah hal-hal yang perlu diperhatikan dalam lari jarak menengah, Adjarian.

Coba Jawab!

Apa perbedaan lari jarak menengah dan lari jarak pendek?

Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan, Kelas XI edisi revisi 2017.

Tonton video di bawah ini, yuk!