Cocok Jadi Pendamping Aneka Masakan, Ini Cara Membuat Acar Timun Wortel yang Segar

By Rahwiku Mahanani, Jumat, 9 Desember 2022 | 19:40 WIB
Acar timun wortel biasa disajikan sebagai pendamping aneka masakan Indonesia. (pxhere)

adjar.id - Apakah Adjarian penggemar acar?

Acar adalah salah satu pendamping yang biasa disajikan bersama aneka masakan.

Misalnya opor, semur, rendang, dan sebagainya.

Acar jadi pendamping favorit banyak orang di antaranya karena rasanya yang menyegarkan.

Nah, sebenarnya membuat acar itu tidak sulit, Adjarian.

Kita hanya memerlukan beberapa bahan dan melakukan beberapa langkah.

Yuk, coba kita buat sendiri acar segar di rumah!

Resep Acar Timun Wortel

Bahan-Bahan

- 3 buah timun

- 2 buah wortel

- 15 buah cabai rawit (atau sesuai selera)

Baca Juga: Bagaimana Resep Kuliner Opor Ayam untuk Hidangan Hari Raya Idulfitri?