adjar.id - Apa saja hak dan kewajiban petani?
Masyarakat Indonesia banyak bekerja di sektor petanian.
Hal tersebut akrena kondisi geografis Indonesia yang sangat mendukung.
Indonesia berada di garis khatulistiwa dengan iklim tropis yang sangat bagus untuk sektor pertanian.
Tanah Indonesia juga subur yang salah satunya disebabkan karena Indonesia berada di daerah vulkanis.
Tanah vulkanis akibat dari letusan gunung berapi dapat menyuburkan tanah.
Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2021 menunjukkan bahwa 29,59 persen tenaga kerja di Indonesia bekerja di sektor pertanian.
Nah, setiap petani memiliki hak dan kewajiban yang harus dipenuhi.
Berikut hak dan kewajiban petani yang akan kita bahas.
Hak dan Kewajiban Petani
Hak Petani
Baca Juga: Hak dan Kewajiban Konsumen