Nilai Instrumental dan Nilai Praksis dalam Sila Kedua Pancasila, Materi PPKn kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Kamis, 18 Agustus 2022 | 13:00 WIB
Nilai instrumental dan nilai praksis dalam sila kedua Pancasila berbeda dengan sila lainnya. (pixabay)

a. Setiap orang wajib menghormati hak asasi manusia orang lain dalam tertib kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Nilai instrumental pada sila kedua Pancasila terdapat dalam UUD 1945, salah satunya pada pasal 14.”

2. Nilai Praksis

Nilai praksis dalam sila kedua Pancasila berisi tentang:

- Mengakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban asasi setiap manusia tanpa membedakan.

- Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan martabatnya sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa.

- Mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia.

- Tidak semena-mena terhadap orang lain.

- Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan.

Nah, itu tadi Adjarian, nilai instrumental dan nilai praksis dalam sila kedua Pancasila.

Coba Jawab!

Apa nilai instrumental dalam sila kedua Pancasila yang terdapat pada pasal 14 UUD 1945?

Petunjuk: Cek halaman 2.