Tembung Camboran: Pengertian, Jenis-Jenis, dan Contoh-contohnya

By Jestica Anna, Kamis, 28 April 2022 | 14:30 WIB
Tembung camboran merupakan dua kata atau lebih yang digabung menjadi satu dan mempunyai satu makna. (Pixabay)

adjar.id – Apakah Adjarian mengerti pengertian dan jenis-jenis tembung camboran?

Dalam bahasa Jawa, tembung camboran yaiku tembung loro utawa luwih digandheng dadi siji lan nduweni teges anyar.

Artinya, tembung camboran merupakan dua kata atau lebih yang digabung menjadi satu dan mencipatakan satu arti.

Nah, secara sederhana, dalam bahasa Indonesia tembung camboran ini disebut dengan kata majemuk, Adjarian.

Adanya tembung camboran ini berguna unutk mempersingkat pengucapan saat sedang berkomunikasi.

Secara umum, terdapat empat jenis tembung camboran, yaitu tembung camboran wutuh, tembung camboran tugel, tembung camboran tunggal, dan tembung camboran wudhar.

Setiap jenis tembung camboran ini dibedakan dari bantuk penulisan katanya.

Coba kita bahas satu per satu, yuk!

“Tembung camboran adalah dua kaat atau lebih yang digabung menjadi satu dan memiliki satu arti.”

Baca Juga: 17 Contoh Tembung Camboran Tugel dalam Bahasa Jawa

4 Jenis Tembung Camboran

1. Tembung Camboran Wutuh