Hepatitis adalah penyakit yang menyebabkan adanya peradangan pada hati.
Umumnya, penderita hepatitis ringan akan mengalami gejala seperti flu, yaitu sakit otot dan sendi, diare, demam, dan sakit kepala.
Sedangkan, hepatitis akut akan mengalami perubahan warna yang menguning pada kulit dan juga matanya.
Baca Juga: Jenis Gangguan dan Kelainan pada Sistem Gerak Manusia
Adjarian, gangguan ini dapat kita tangani dengan berkonsultasi dengan dokter.
5. Diare
Diare adalah gangguan yang terjadi pada saluran usus besar, gangguan ini disebabkan oleh infeksi bakteri dan Protozoa, Entamoeba coli.
"Hepatits akut akan mengalami perubahan warna yang merubah kulit dan juga matanya menjadi lebih kuning."