Hak Asasi Manusia dalam Nilai-Nilai Pancasila

By Nabil Adlani, Rabu, 30 Juni 2021 | 10:40 WIB
Hak asasi manusia diatur dalam ideologi dan kebudayaan suatu negara. (freepik)

1. Hak Asasi Manusia dalam Nilai Ideal Pancasila

Nilai ideal atau nilai dasar sangat berkaitan dengan hakikat lima dasar sila pada Pancasila.

Nilai dasar tersebut sifatnya universal yang di dalamnya mengandung tujuan, cita-cita, serta nilai-nilai kebaikan dan kebenaran.

Sifat dari nilai dasar ini tetap dan akan melekat pada kelangsungan hidup negara tersebut.

Berikut penjelasan mengenai hubungan hak asasi manusia dengan Pancasila:

- Sila Pertama

Sila "Ketuhanan Yang Maha Esa" menjamin hak kebebasan untuk memeluk agama, melaksanakan ibadah serta menghormati perbedaan agama.

Baca Juga: Perbedaan Hak dan Kewajiban yang Perlu Dipahami Serta Contohnya

- Sila Kedua

Sila "Kemanusiaan yang Adil dan Beradab" menempatkan setiap warga negara memiliki hak-hak dan kewajiban yang sama di mata hukum

- Sila ketiga

Sila "Persatuan Indonesia" menjelaskan adanya persatuan di antara warga negara dengan semangat rela berkorban dan menempatkan kepentingan bangsa di atas kepentingan pribadi.

 

"Nilai ideal bersifat universal dan mengandung tujuan, cita-cita, serta nilai-nilai kebaikan dan kebenaran."