Adanya perlakuan diskriminasi yang diterimanya, Douwes Dekker mempunyai ide untuk mencetuskan organisasi Indische Bond.
Organisasi tersebut merupakan organisasi yang dipimpin oleh orang-orang asli dari Hindia Belanda.
Lalu, pada tahun 1912, Douwes Dekker mengajak Tjipto Mangunkusumo dan Ki Hadjar Dewantara untuk mendirikan Indische Partij.
Indische Partij didirikan dengan tujuan agar menciptakan kerjasama antarorang bumiputera dan Indo.
"Tokoh Indische Partij, yaitu Ki Hadjar Dewantara, Tjipto Mangunkusumo, dan Douwes Dekker."
Itu tadi tokoh pendiri Indische Partij yang merupakan salah satu organisasi pergerakan nasional di Indonesia.
Coba Jawab! |
Kapan Indische Partij didirikan? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Sejarah untuk SMA/SMK Kelas XI karya Martina Safitry, dkk., Kemdikbudristek Tahun 2021.
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR