adjar.id - Kata asing memiliki tata penulisan tersendiri dalam bahasa Indonesia.
Yap, sejumlah kata asing memang sering kali tak sengaja kita gunakan saat menulis teks berbahasa Indonesia.
Tak sama dengan penulisan kata atau istilah bahasa Indonesia, umumnya kata asing ditulis menggunakan huruf miring atau italik.
Nah, kata asing yang dimaksud di sini bermacam-macam, tidak hanya bahasa Inggris saja.
Akan tetapi, aturan penulisan ini juga berlaku untuk bahasa daerah dan bahasa-bahasa asing lainnya, Adjarian.
Cara termudah untuk mengidentifikasinya adalah dengan mencarinya dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
O iyam kita perlu berhati-hati, sebab terkadang beberapa kata aisng sudah ada yang diserap ke dalam bahasa Indonesia.
Nah, berikut aturan penulisan kata asing dalam bahasa Indonesia.
"Kata asing meliputi kata yang berasal dari bahasa lain, baik bahasa daerah maupun bahasa-bahasa asing."
Cara Penulisan Kata Asing dalam Bahasa Indonesia
Terdapat tiga aturan penulisan kata asing dalam bahasa Indonesia.
Baca Juga: Cara Penulisan dan Penggunaan Huruf Kapital dalam Bahasa Indonesia
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR