O iya, pada dasarnya jumlah kalori dan karbohidrat beras cokelat sama dengan beras putih.
Akan tetapi, kandungan serat dan proteinnya tiga kali lipat lebih banyak daripada beras putih.
Kandungan tersebut berperan untuk meningkatkan rasa kenyang dan menjaga berat badan.
2. Beras Hitam
Beras hitam memiliki kandungan antioksidan tertinggi dari jenis beras lainnya.
Yap, beras hitam mengandung banyak anthocyanin yang merupakan pigmen tumbuhan flavonoid.
Pigmen tersebut memiliki sifat antioksidan dan antiinflamasi yang kuat, Adjarian.
Baca Juga: Beras Organik Sedang Tren, Apa Perbedaan Beras Organik dengan Beras Biasa?
3. Beras Merah
Beras merah memiliki pigmen kuat dan kandungan nutrisi yang kaya manfaat.
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR