Artinya digunakan untuk menggambarkan orang yang dihargai atau disukai.
Contoh kalimat: Sarah has many grandchildren, but Ani is his only granddaughter. No wonder she is apple of his eye.
(Sarah memiliki banyak cucu, tetapi Ani adalah satu-satunya cucu perempuannya. Tidak heran dia adalah orang yang disukainya.)
2. Apple Pie Order
Artinya digunakan untuk menyatakan sesuatu yang berada dalam keadaan rapi atau tertata dengan baik.
Contoh kalimat: Rama keeps all his paperwork in an apple pie order.
(Rama menyimpan semua dokumennya dalam urutan yang rapi.)
Baca Juga: 5 Idiom Bahasa Inggris yang Menggunakan Kata 'Spring'
3. To Mix Apples And Oranges
Artinya membandingkan dua hal yang berbeda.
Contoh kalimat: You can’t compare living in the United States with living in Indonesia. That is like mixing apples and oranges.
(Kamu tidak dapat membandingkan tinggal di Amerika Serikat dengan tinggal di Indonesia. Itu adalah dua hal yang berbeda.)
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR