9. Mengapa Teuku Umar menyerah kepada Belanda pada tahun 1893?
Karena pasukan Teuku Umar kekurangan pasukan.
10. Bagaimana Teuku Umar gugur?
Umar gugur dalam pertempuran ketika Belanda melancarkan serangan mendadak terhadapnya di Meulaboh.
11. Menurut teks, bagaimana seharusnya seorang wanita Aceh menanggapi kematian anggota keluarganya dalam perang?
Sebagai perempuan Aceh, mereka tidak boleh meneteskan air mata bagi mereka yang syahid.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas X Chapter 8, Text Structure Task 1
12. Cut Nyak Dhien menderita apa saat sudah tua?
Cut Nyak Dhien menderita rabun jauh dan radang sendi.
13. Apa yang dilakukan Cut Gambang setelah Cut Nyak Dhien ditangkap?
Cut Gambang lolos dan melanjutkan perlawanan.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR