1. Euglonephyta
Filum euglonephyta mendapat nama tersebut karena euglena yang melimpah pada filum ini.
Euglenophyta sendiri adalah organisme uniseluler yang mempunyai flagela, vakuola, kontraktil, stigma, dan kloroplas.
O iya, Euglonephyta sendiri bisa hidup secara autotrof maupun heterotrof, di mana ada jenis euglena yang autotrof bisa menjadi heterotrof saat cahaya rendah.
Euglenophyta melakukan perkembangbiakan dengan cara aseksual, yaitu dengan melakukan pembelahan biner.
Baca Juga: Jenis Organisme dalam Kingdom Monera, Materi Biologi Kelas 10 SMA
2. Chrysophyta
Chrysophyta disebut juga sebagai alga coklat keemasan yang hidup di air tawar dan air laut, akan tetapi kebanyakan hidupnya berada di air tawar.
Alga kelompok ini memiliki makanan yang disimpan sebagai laminarin.
Laminarin ini memiliki pigmen fotosintetik berupa klorofil a, klorofil c, xantofil, dan juga pigmen karoten.
“Euglenophyta mengandung klorofil a dan b dan juga beberapa jenis karotenoid.”
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR