2. Organisasi Politik
Sebagian besar masyarakat meniti karirnya di organisasi politik dari tingkat yang paling rendah hingga mendapatkan tingkat yang tinggi, lo.
Contohnya, Presiden Republik Indonesia pertama Ir. Soekarno.
Ia memulai awal karirnya dengan mendirikan Partai Nasional Indonesia, ia tidak memiliki jabatan di dalam pemerintahan.
Baca Juga: Mengenal Faktor Penghambat Mobilitas Sosial, Materi IPS Kelas 8 SMP
Namun, dengan perjuangannya yang luar biasa, ia mulai dikenal rakyat dan penjajah.
Saat kemerdekaan ia kemudian dipilih sebagai Presiden Republik Indonesia.
Nah Adjarian, seorang anggota partai politik yang memiliki dedikasi tinggi besar kemungkinannya akan cepat mendapatkan kedudukan yang tinggi di dalam partainya, ya.
"Salah satu saluran mobilitas sosial yang sering kita jumpai adalah organisasi politik."
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR