Manfaat Berolahraga di Malam Hari
1. Menurunkan Tekanan Darah
Sama seperti berolahraga di pagi hari, berolahraga di malam hari memiliki manfaat yang bagi kita yang memiliki tekanan darah yang tinggi.
Saat pagi berolahraga di pagi hari, kita hanya dapat menurunkan tekanan darah hingga sepuluh persen.
Banyak penelitian yang menunjukkan, kita dapat menurunkan tekanan darah hingga 15 persen dibandingkan berolahraga di pagi hari, lo.
Baca Juga: 6 Cara Sederhana untuk Meningkatkan Mood dan Kebahagiaan Setiap Hari
2. Meningkatkan Kualitas Tidur
Banyak penelitian yang telah membuktikan, salah satu manfaat yang kita rasakan saat berolahraga di malam hari adalah kita dapat meningkatkan kualitas tidur.
Bagi penderita insomnia, sangat dianjurkan untuk melakukan aktivitas olahraga tiga jam sebelum beristirahat, lo.
Hal ini akan membantu kita tertidur lebih cepat, nyenyak, dan juga pulas, ya!
Tidur kita akan jadi lebih nyenyak dan juga pulas.
O iya, saat kita tertidur setelah berolahraga di malam hari, otot kita akan melakukan proses pemulihan dan pertumbuhan.
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR