adjar.id - Adjarian pasti sudah akrab dengan istilah cuaca.
Namun, kali ini kita akan mengenal apa itu cuaca lebih jauh.
Cuaca adalah keadaan udara di suatu wilayah dalam jangka waktu tertentu.
Kalau menurut KBBI, cuaca adalah keadaan udara (tentang suhu, cahaya matahari, kelembapan, kecepatan angin, dan sebagainya) pada satu tempat tertentu dengan jangka waktu terbatas.
Baca Juga: Klasifikasi Sistem Iklim: Pengertian, Jenis dan Ciri-Cirinya
Dalam kehidupan sehari-hari, ada beberapa kondisi cuaca yang sering terjadi.
Nah, apa saja kondisi cuaca yang sering kita jumpai sehari-hari, ya?
Yuk, kita simak bersama pembahasannya!
"Cuaca adalah kondisi udara suatu wilayah dalam waktu yang terbatas."
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR