10 Contoh Kalimat Menggunakan Tembung Panyilah dalam Bahasa Jawa

By Mumtahanah Kurniawati, Minggu, 11 Februari 2024 | 09:30 WIB
Salah satu jenis tembung dalam bahasa Jawa yaitu tembung panyilah. (Freepik)

adjar.id - Tembung panyilah merupakan jenis tembung bahasa Jawa yang dalam bahasa Indonesia disebut dengan kata sandang.

Penggunaan tembung panyilah berfungsi untuk menjelaskan atau menunjukkan status dari seseorang hingga binatang, dan lain sebagainya.

Pengertian tembung panyilah dalam bahasa Jawa, yaitu tembung kang kanggo nyilah-nyilahke tembung aran.

Artinya, kata yang digunakan untuk menyebut kata benda.

O iya, tembung panyilah dalam suatu kalimat juga digunakan sebagai bentuk sopan santun dalam berbahasa.

Contoh antara lain "si", "sang", "kanjeng", "hyang", "kyai", dan "raden".

Bagaimana jika tembung panyilah digunakan dalam kalimat?

Yuk, simak beberapa contoh kalimat bahasa Jawa menggunakan tembung panyilah di bawah ini!

Contoh Kalimat Menggunakan Tembung Panyilah

1. Si Andi kui dadi bocah apik eram lumo.

Si Andi jadi anak sangat baik suka memberi.

2. Wingi aku dolan bareng karo bocah si topinan abang, nanging aku lali jenenge.

Baca Juga: 10 Contoh Kalimat Menggunakan Tembung Saroja dalam Bahasa Jawa