5 Faktor Penyebab Kohesi Sosial, Materi Sosiologi Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Kamis, 1 Februari 2024 | 16:00 WIB
Adanya nilai dan norma bersama merupakan salah satu faktor penyebab kohesi sosial. (unsplash/Tina Bosse)

adjar.id - Pernah mendengar istilah kohesi sosial?

Kohesi sosial ini terjadi karena adanya integrasi dan inklusi sosial, Adjarian.

Kedua nilai itulah yang memiliki tujuan untuk mewujudkan kohesi sosial di masyarakat.

Kohesi sosial merupakan suatu ikatan atau perekat yang menjaga masyarakat agar tetap bersatu untuk mencapai tujuan bersama.

Kohesi sosial ini dapat memengaruhi interaksi dan perilaku sosial para anggota masyarakat.

Selain itu juga bisa memperkuat rasa saling terikat dan percaya antarindividu, lo.

Adanya kohesi sosial yang kuat bisa membantu masyarakat dalam mengatasi perbedaan dan tantangan dalam kehidupan di masyarakat.

Yuk, kita cari tahu faktor penyebab kohesi sosial!

"Konsep kohesi sosial berkaitan dengan solidaritas dan integrasi antara anggota masyarakat atau kelompok dalam berbagai dimensi kehidupan sosial."

Faktor Penyebab Kohesi Sosial

Kohesi sosial di masyarakat dapat terjadi melalui beberapa faktor, yaitu:

1. Nilai dan Norma Bersama

Baca Juga: Jawab Soal Aktivitas tentang Kohesi Sosial, Materi Sosiologi Kelas 11 Kurikulum Merdeka