2. Mengutamakan penggunaan bahasa nasional dalam komunikasi sehari-hari di keluarga.
3. Membahas isu-isu nasional dan menyuarakan pendapat yang mendukung kepentingan bangsa.
4. Mengajarkan kepada anggota keluarga untuk menghormati lambang-lambang negara.
5. Mengajak anggota keluarga untuk berpartisipasi dalam upacara bendera di sekolah atau komunitas.
6. Tidak membentak orang tua.
7. Membaca dan membicarakan buku-buku sejarah nasional bersama keluarga.
8. Merayakan hari libur bersama keluarga.
9. Mengunjungi tempat-tempat bersejarah di Indonesia untuk menumbuhkan rasa cinta tanah air.
10. Mendorong semangat juang dan keberanian dalam mencapai tujuan, sejalan dengan semangat perjuangan bangsa.
11. Mengajarkan tanggung jawab terhadap lingkungan dan kebersihan sebagai bentuk kepedulian terhadap Indonesia.
12. Mendorong kerja sama dan rasa solidaritas antaranggota keluarga sebagai cermin solidaritas dalam bangsa.
Baca Juga: 7 Faktor Pendorong Sikap Nasionalisme, Materi PPKn Kelas X Kurikulum Merdeka