5 Jenis Sayuran Akar dan Manfaatnya untuk Kesehatan

By Mumtahanah Kurniawati, Selasa, 31 Oktober 2023 | 15:30 WIB
Bit merupakan salah satu jenis sayuran akar. (Freepik/Vectonauta)

5. Kentang

Kentang dapat membantu memberi makan bakteri baik di usus karena mengandung pati resisten tinggi yang tidak tercerna melalui saluran pencernaan.

Kandungan lain dari kentang yang membuat jenis sayuran akar ini bergizi di antaranya ialah serat, vitamin C, vitamin B6, potasium, dan mangan.

Itulah beberapa jenis sayuran akar dan manfaatnya untuk kesehatan.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan sayuran akar?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton video ini juga, yuk!