adjar.id - Berbagai daerah di Indonesia memiliki tradisi secara turun-temurun dalam menyambut bulan Ramadan.
Nah, kali ini kita akan membahas tradisi Ramadan yang ada di daerah Jawa Timur.
Tradisi tersebut dilakukan sebagai ucapan syukur dan suka cita dalam menyambut bulan suci Ramadan yang sudah dinantikan.
Harapannya agar bulan suci yang akan dilalui dengan berpuasa selama 30 hari ke depan akan penuh berkah dan ampunan.
Nah, berikut tujuh tradisi Ramadan di Jawa Timur.
Tradisi Ramadan di Jawa Timur
1. Kosaran atau Gugur Gunung
Kosaran atau gugur gunung memiliki arti yang sama ,yaitu membersihkan areal pemakaman menjelang Ramadan.
Kosaran merupakan istilah yang digunakan warga Bangkalan dan sekitarnya.
Sedangkan gugur gunung merupakan sebutan bagi warga Surabaya dan Sidoarjo.
Wilayah Bojonegoro dan sekitarnya menyebut tradisi ini dengan istilah merawat atau ngerawat.
2. Unggahan atau Megengan
Baca Juga: 7 Tradisi Ramadan di Berbagai Provinsi di Indonesia