adjar.id - Ada kalanya kita ingin makan makanan berkuah yang hangat.
Misalnya saat cuaca dingin karena hujan yang terus turun.
Nah, salah satu hidangan yang enak dan praktis dibuat adalah sup miso.
Apa saja bahannya dan bagaimana cara membuat sup satu ini?
Yuk, simak resepnya dari laman Taste berikut ini!
Resep Sup Miso
Bahan-Bahan
- 100 gram pasta miso
- 200 gram jamur shitake (iris tipis)
- 297 gram tahu putih (potong seukuran 1 cm)
- 4 daun bawang (iris tipis secara diagonal)
Baca Juga: Bisa Buat Sendiri di Rumah, Ini Cara Membuat Bakso Kuah yang Lezat