7 Makanan Khas Imlek dan Maknanya, Salah Satunya Kue Keranjang

By Nabil Adlani, Sabtu, 21 Januari 2023 | 19:15 WIB
Lumpia termasuk salah satu makanan khas Imlek. (pexels/Angela Roma)

adjar.id – Ada beberapa makanan khas Imlek. Apakah Adjarian bisa menyebutkannya?

Imlek merupakan perayaan pergantian tahun dalam kebudayaan masyarakat Tionghoa.

Penentuan tanggal perayaan Tahun Baru Imlek setiap tahunnya berbeda-beda, Adjarian.

Sebab dalam penentuannya menggunakan sistem penanggalan Tiongkok yang menggabungkan siklus bulan dan matahari.

Nah, Tahun Baru Imlek tahun ini jatuh pada hari Minggu, 22 Januari 2022.

Perayaan adalah salah satu momen yang dinanti keluarga Tionghoa.

Perayaan Imlek bagi keluarga Tionghoa biasanya dihabiskan dengan berkumpul bersama keluarga.

Selain itu, mereka juga melakukan sembahyang dan menyantap berbagai makanan khas Imlek.

Setiap makanan khas Imlek memiliki makna tersendiri.

Nah, berikut beberapa makanan khas Imlek dan maknanya.

Makanan Khas Imlek dan Maknanya

1. Kue Keranjang

Baca Juga: Sejarah dan Makna Kue Keranjang pada Perayaan Imlek