Mengenal Sejarah Palang Merah Internasional

By Jestica Anna, Senin, 5 September 2022 | 14:30 WIB
Sejarah Palang Merah Internasional bermula dari Perang Solferino. (Piqsels)

Konferensi ini pun turut dihadiri oleh perwakilan dari beberapa negara.

Selanjutnya konferensi tersebut dikembangkan dan kemudian disebut sebagai Konvensi Palang Merah atau Konvensi Jenewa I, II, III, dan IV pada 1949.

Adanya Palang Merah Internasional ini kemudian menginisiasi negara-negara lainnya untuk membentuk palang merah di negara masing-masing.

Nah, Adjarian, itulah sejarah palang merah internasional.

Coba Jawab!
Siapa nama tokoh yang berinisiatif untuk menolong para korban perang pada Perang Solferino?
Petunjuk: Cek halaman 1 dan 2.

Simak video berikut ini, yuk!