Potensi Desa dan Kaitannya dengan Perkembangan Desa-Kota

By Nabil Adlani, Kamis, 24 Maret 2022 | 14:20 WIB
Desa memiliki beragam potensi yang mendukung perkembangan desa-kota. (unsplash/Idris R)

Potensi fisik desa terbagi menjadi:

Lahan tidak hanya sebagai temoat tumbuhnya tanaman, tetapai juga sebagai sumber bahan tambang dan mineral. 

Baca Juga: Mengenal Struktur Ruang Desa dan Kota melalui Pola Persebarannya

Umumnya desa mempunyai potensi air yang melimpah dan bersih yang biasanya digunakan penduduk desa umum keperluan minum, irigasi, mencucui, memasak, dan lainnya.

Iklim memegang peranan penting bagi pertanian desa yang dipengaruhi oleh ketinggian dari suatu tempat.

Desa masih memiliki banyak lahan yang bisa dikembangkan untuk berbagai usaha di bidang pertanian.

Sehingga berbagai jenisa pangan dan hewan ternak banyak dibudidayakan di daerah pedesaan untuk pemenuhan kebutuhan pangan di daerah pedesaan dan perkotaan.

“Potensi fisik desa terbagi menjadi empat jenis, yaitu lahan, air, iklim, serta flora dan fauna.”

2. Potensi Nonfisik 

Baca Juga: Pola Keruangan Desa dan Kota: Definisi, Klasifikasi dan Tata Ruang

Potensi nonfisik desa terbagi menjadi:

Masyarakat desa adalah kelompok sosial dengan hubungan yang erat dan tingkat solidaritas yang tinggi.

Lembaga atau organisasi sosial merupakan badan perkumpulan yang membantu masyarakat desa dalam kehidupan sehari-hari, seperti koperasi unit desa, dan lainnya.

Aparatur desa bertugas untuk menjaga kelancaran administrasi desa dan menggerakkan sumber daya manusia di desa.

Contoh aparatur desa seperti kepala desa, kepala dusun, kepala adat, dan lain sebagainya.

Nah, itulah potensi desa dan keterkaitannya dengan perkembangan desa-kota, Adjarian.

Baca Juga: Kumpulan Soal UTBK SBMPTN, Jawaban, dan Penjelasan Pola Keruangan Desa Kota

Yuk, sekarang kita jawab soal berikut!

Pertanyaan

Apa saja unsur utama yang dimiliki desa?

Petunjuk: Cek halaman 2 dan 3

Tonton video ini, yuk!