Materi TWK CPNS Penggunaan Tanda Hubung dan Tanda Pisah

By Nabil Adlani, Rabu, 16 Maret 2022 | 13:00 WIB
Tanda hubung dan tanda pisah memiliki kegunaan yang beragam. (unsplash/Aaron Burden)

1. Penggunaan Tanda Hubung

Penggunaan tanda hubung dalam penulisan terbagi menjadi beberapa jenis, yaitu:

Contohnya: Selain bentuk itu, ada ju-ga bentuk...

Contohnya: Kini dialah yang harus me-milih.

Baca Juga: Materi TWK CPNS Penggunaan Angka dan Lambang Bilangan dalam Bahasa Indonesia

Contohnya: L-a-h-i-r, 17-08-1945.

a. se- dengan kata berikutnya yang diawali huruf kapital, contohnya se-Indonesia.

b. ke- dengan angka, contohnya ulang tahun ke-17.

c. Menghubung angka dengan -an, contohnya tahun 70-an.

d. Singkatan huruf kapital dengan imbuhan atau kata, contohnya mem-PHK-kan.

e. kata dengan kata ganti Tuhan, contohnya rahmat-Nya.

Contohnya: mem-back up, di-smash, di-call.