5 Ciri-Ciri Orang Memiliki Kecerdasan Tinggi, Salah Satunya Empati

By Aisha Amira, Senin, 28 Februari 2022 | 15:00 WIB
Salah satu ciri-ciri orang memiliki kecerdasan tinggi, yaitu empati. (Unsplash/Olav Ahrens Røtne)

Dengan memiliki kecerdasan yang tinggi, seseorang dapat mengatur emosi, menjaga emosi, serta melakukan pengendalian diri dan empati, lo!

Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), empati adalah keadaan mental yang membuat seseorang merasa atau mengidentifikasi dirinya dalam keadaan perasaan atau pikiran yang sama dengan orang atau kelompok lain. 

Orang yang memiliki kecerdasan tinggi, umumnya akan penuh dengan kasih dan empati yang baik.

Oleh karena itu, orang tersebut mampu memahami apa yang dirasakan oleh orang lain, lo! 

4. Mengetahui Batas Kemampuan

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Kecerdasan Emosional dan Cara Melatihnya sejak Dini

Umumnya, seseorang dengan kecerdasan tinggi akan mengetahui batas kemampuan dirinya. 

Selain itu, individu yang memiliki kecerdasan tinggi akan belajar secara terbuka dan banyak menerima pendapat atau ilmu dari orang lain. 

5. Mengamati dan Mengingat Hal Penting

Individu dengan kecerdasan tinggi akan cenderung lebih diam dan gemar mengamati sesuatu. 

Orang yang memiliki kecerdasan tinggi akan menemukan hal yang tidak ditemukan oleh orang lain. 

Selain itu, individu ini juga dapat mengingat semua hal, terutama yang berkaitan erat dengan kecerdasan dan informasi penting. 

Nah Adjarian, itulah lima ciri-ciri orang yang memiliki kecerdasan tinggi, ya!