Jawab Soal Arti Penting Hukum dalam Kehidupan Bermasyarakat dan Bernegara

By Nabil Adlani, Minggu, 28 November 2021 | 16:30 WIB
Adanya hukum membuat kehidupan masyarakat menjadi lebih aman dan tenteram. (freepik)

adjar.id – Apa arti penting hukum dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara?

Sebagai makhluk sosial, manusia dalam lingkungannya memiliki berbagai keinginan dan juga kepentingan yang berbeda-beda.

Dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas 9 SMP, ada satu soal dalam Uji Kompetensi Bab 3 di halaman 79.

Pada soal Uji Kompetensi Bab 3 tersebut, kita diminta untuk menjelaskan arti penting hukum dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

Baca Juga: Jawab Soal Pembagian Hukum Menurut Bentuknya dan Contohnya

Nah, kali ini kita akan membahas mengenai jawab tersebut yang juga menjadi materi PPKn kelas 9 SMP, Adjarian.

Perbedaan kepentingan dan keinginan dalam masyarakat bisa menyebabkan munculnya konflik atau perselisihan.

Nah, untuk mencegah hal tersebut, hadirlah hukum yang mengatur kehidupan manusia agar lebih teratur dan tertib.