Pengertian Tekanan Zat dan Tekanan Zat Padat

By Aisha Amira, Kamis, 28 Oktober 2021 | 19:40 WIB
Tekanan sangat berhubungan dengan gaya dan luas permukaan benda. (Unsplash/Mostafa Mahmoudi)

Adjarian, P adalah tekanan (N/m2)  dengan satuan pascal atau (Pa). 

Sedangkan, F = Gaya (Newton) dan A = luas bidang (m2). 

Dengan ini, kita mengetahui alasan mengapa angsa jauh lebih mudah mencari makanan di tempat yang berlumpur jika dibandingkan dengan ayam, ya. 

Baca Juga: Mengenal Jenis-Jenis Zat Makanan sebagai Sumber Energi bagi Tubuh

Nah Adjarian, itulah pengertian tekanan zat dan juga pengertian zat padat yang perlu kita ketahui dan pelajari, ya.

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

 

Pertanyaan

Sebutkan persamaan zat padat dalam matematis!

Petunjuk: Cek halaman 3.

 

Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!