Pengertian Tekanan Zat dan Tekanan Zat Padat

By Aisha Amira, Kamis, 28 Oktober 2021 | 19:40 WIB
Tekanan sangat berhubungan dengan gaya dan luas permukaan benda. (Unsplash/Mostafa Mahmoudi)

1. Tekanan Zat

Adjarian, seperti yang sudah dibahas sebelumnya gaya dapat mengubah bentuk, arah, dan kecepatannya. 

Sedangkan, tekanan berkaitan erat dengan gaya dan luas permukaan bendanya. 

Nah, tekanan juga terdiri dari berbagai macam bentuknya. 

Baca Juga: Mengenal Definisi Tekanan Zat dan Penggunaanya dan Jenis-Jenisnya

Mulai dari tekanan zat padat, zat cair, hingga zat gas. 

O iya, setiap tekanannya memiliki cara menghitungnya masing-masing. 

2. Tekanan Zat Padat

 

"Tekanan berkaitan erat dengan gaya dan luas permukaan bendanya."