Jawab Soal Mekanisme Kerja Bursa Efek dalam Ilmu Ekonomi

By Nabil Adlani, Senin, 18 Oktober 2021 | 17:30 WIB
Jual beli saham sudah diatur dalam mekanisme kerja bursa efek. (unsplash)

adjar.id – Adjarian, pada sebuah pasar modal terdapat mekanisme kerja di bursa efek.

Bursa efek atau disebut pasar modal merupakan suatu kelompok pasar di mana memperjualbelikan kredit jangka panjang atau surat banking jangka panjang.

Dalam buku Ekonomi kelas 11 SMA terdapat satu soal pada Uji Kompotensi di Halaman 53 yang meminta kita untuk menjelaskan mekanisme kerja bursa efek.

Baca Juga: Mempelajari Pasar Uang: Definisi, Jenis-Jenis dan Manfaatnya

Maka dari itu, sebagai bahan referensi bagi Adjarian saat mengerjakannya, kita akan membahas jawaban soal tersebut yang juga menjadi materi ekonomi kelas 11 SMA.

Bursa efek ini termasuk jenis pasar uang yang transaksinya dengan menggunakan surat berharga.

Nah, bursa efek ini menjadi tempat untuk menampung segala jenis transaksi finansial dengan jangka panjang.

Yuk, sekarang kita simak bagaimana mekanisme kerja bursa efek berikut ini!