Jawab Soal Mekanisme Kerja Bursa Efek dalam Ilmu Ekonomi

By Nabil Adlani, Senin, 18 Oktober 2021 | 17:30 WIB
Jual beli saham sudah diatur dalam mekanisme kerja bursa efek. (unsplash)

2. Prosedur Transaksi Efek

Saham yang ingin dijual di bursa efek harus dijual lebih dahulu di pasar perdana dengan harga yang telah disesuaikan oleh emiten.

Nah, prosedur pembelian saham di pasar perdana yaitu dengan melalui beberapa tahapan, yaitu:

• Pembeli saham harus menghubungi penjual yang sudah ditentukan lebih dahulu untuk mengisi lembar pemesanan.

• Saat saham yang dipesan lebih banyak dari jumlah saham yang ditawarkan, maka akan ada masa pengembalian dana dan penjatahan.

• Penyerahan saham akan dilakukan setalah adanya kesesuaian.

• Perdagangan saham yang dilakukan di bursa efek hanya bisa dilakukan oleh anggota dari bursa efek itu sendiri.

• Pedagang efek menjadi investor yang akan menerima koensekuensi untung dan rugi, serta perantara pedagang efek akan mendapatkan komisi 1% dari nilai transaksi.

Baca Juga: Jenis-Jenis Penawaran dalam Mekanisme Kerja Bursa Efek

Nah, itulah tadi mekanisme kerja bursa efek yang bisa menjadi bahan referensi jawaban Adjarian dalam mengerjakan soal Uji Kompetensi di halaman 53.