Potensi Sumber Daya Tanah

By Aisha Amira, Sabtu, 4 September 2021 | 20:00 WIB
Tanah terbentuk dari bahan induk atau batuan. (Unsplash/Dylan de Jonge)

Sifat-Sifat Batuan Induknya

Berdasarkan sidat batuan induknya, secara umum tanah di Indonesia dapat dibedakan menjadi tiga, yaitu:

1. Tanah dengan Bahan Induk Vulkanik

Tanah vulkanik terbentuk dari material vulkanik yang dikeluarkan gunung berapi saat meletus. 

Material vulkanik yang dikeluarkan gunung berapi yang terdiri dari atas lava dan lahar. 

Nah, lava adalah magma yang mencapai permukaan bumi melalui letusan gunung berapi. 

Tanah vulkanik terbentuk dari material vulkanik setelah melalui proses pelapukan yang sangat lama. 

Umumnya, tanah vulkanik lebih subur dibandingkan dengan jenis tanah lainnya. 

 

"Tanah vulkanik terbentuk dari material vulkanik setelah melalui proses pelapukan."