Tanah yang terbentuk dari batuan beku yang berasal dari lava yang keluar dari gunung berapi kemudian membeku.
Nah, batuan yang telah membeku selanjutnya terkena pengaruh dari cuaca, terutama panas dan hujan.
Batuan kemudian hancur dan terbentuklah tanah.
Hancurnya bati-batuan dapat juga terjadi karena adanya tumbuhan yang akarnya mampu menghancurkan batu-batuan.
Baca Juga: Mengenal Potensi Sumber Daya Alam Indonesia, Materi IPS Kelas 9 SMA
Tanah juga dapat terbentuk dari batuan sedimen.
O iya, batuan sedimen juga tersebut mengalami pemadatan, menjadi keras dan kemudian hancur oleh pengaruh cuaca.
Misalnya, suhu, hujan, kelembapan, dan lainnya.
Tanah yang terus mengalami proses pelapukan juga akan semakin tebal atau dalam.
"Batuan sedimen juga tersebut mengalami pemadatan, menjadi keras, dan hancur oleh pengaruh cuaca."