2. Menurunkan Kadar Kolesterol
Mengonsumsi jahe dengan teratur dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat atau LDL dan trigliserida.
O iya, keduanya merupakan pemicu penyakit jantung.
3. Mengatasi Mual
Salah satu manfaat jahe yaitu dapat membantu mengatasi mual dan muntah.
Jahe juga dapat mengatasi mual bagi ibu hamil dan kemoterapi.
Baca Juga: 4 Manfaat Olahraga bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mencegah Stroke
4. Menurunkan Gula Darah
Kandungan pada jahe juga dapat memberikan manfaat untuk mengurangi kadar gula darah.
Hal itu bisa terjadi jika kita mengonsumsi jahe tanpa tambahan gula.
Mengonsumsi bubuk dua gram bubuk jahe setiap hari dapat menurunkan gula darah sebesar 12%.