adjar.id - Kata kerja mental juga disebut sebagai verba tingkah laku atau behavioral verb.
Kata kerja mental menggambarkan suatu tindakan atau keadaan tertentu yang dilakukan atas dialami subjek.
Bersumber dari gramedia.com, kata kerja mental adalah jenis kata kerja yang menerangkan suatu respons atau reaksi terhadap suatu kejadian atau kegiatan.
Kata kerjamental menggambarkan suatu tindakan atau keadaan tertentu yang dilakukan atau dialami subjek.
Bisa berupa penggambaran persepsi, afeksi, serta kognisi seseorang.
Jenis verba ini banyak dijumpai dalam berbagai macam bentuk teks, seperti teks berita, surat pemberitahuan, eksposisi, dan banyak lagi.
Kata kerja mental menduduki fungsi utama sebagai predikat dalam sebuah kalimat.
Kata kerja mental muncul untuk menyampaikan sudut pandang atau sikap seseorang yang terlibat mengenai sebuah topik yang sedang diangkap dalam teks tersebut.
Nah, kata kerja mental muncul untuk menyampaikan sudut pandang atau sikap seseorang yang terlibat mengenai sebuh topik yang sedang diangkat dalam teks tersebut.
Selain itu, kata kerja mental juga memiliki peranan untuk menyampaikan aktivitas abstrak.
Yuk, kita pelajari sama-sama ciri-ciri kata kerja mental serta contohnya!
Baca Juga: Ciri Kebahasaan Teks Eksposisi, Salah Satunya Kata Kerja Mental
Source | : | Kompas.com,gramedia.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR