14. Guru= orang yang pekerjaannya mengajar murid
15. Jagal= orang yang pekerjaannya menyembelih hewan ternak
16. Jlaga= orang yang pekerjaannya memecah batu
17. Juru basa= orang yang ahli menerjemahkan bahasa
18. Juru dang= orang yang pekerjaannya memasak
19. Juru kunci= orang yang pekerjaannya merawat kuburan atau tempat keramat
20. Juru nujum= orang yang pekerjaan meramal
21. Juru mudhi= nakhoda atau orang yang pekerjaannya menjalankan kapal
22. Juru tambang= orang yang pekerjaannya menjalankan perahu getek di sungai
23. Juru silem= orang yang pekerjaannya menyelam di laut
24. Juru sungging= orang yang pandai menggambar
Baca Juga: 30 Arane Pegawean atau Nama Pekerjaan dalam Bahasa Jawa
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR